by

KPU Kabupaten Pati Resmi Terima Pendaftaran Bakal Calon Bupati Sudewo Dan Bakal Calon Wakil Bupati Candra.

-Berita-49 views

Jateng7.com.PATI- pada hari lni Rabu tanggal 28 Agustus 2024 pukul 10. 44 s.d 12.30 WIB bertempat di aula KPU Kabupaten Pati, alamat Jl. Kolonel Sunandar No.54 Pati telah dilaksanakan kegiatan Pendaftaran Pasangan Calon Bupati Dan Wakil Bupati Pati H. Sudewo, S.T., M.T. Dan Risma Ardhi Chandra.

Hadir dalam kegiatan tersebut Komisioner KPU Pati :

– Supriyanto, Amd, S.S(ketua).

-Ahmat Adrik Yusri, S.SY, M.H.

– Haryono, S.HI, M.SI.

-Khusnul Imanuddin, S.IP.

-Nugrahaeni Yulisdhistiani, S.IP, M.M.

— Sekretaris KPU Sugeng Santoso,S.SoS (beserta staff).

Komisioner Bawaslu Pati :

-Supriyanto, S.H, M. H(ketua).

-Ayu Dwi Lestari,S.Kom.M.M.

Pasangan Bakal Calon Bupati Dan Wakil Bupati Pati H. Sudewo, S.T., M.T. & Risma Ardhi Chandra.

Partai Pengusung Yang Sudah Masuk Aplikasi Silon ,

1.GERINDRA .

-Ketua Hardi.

-Sekretaris Nur Laila.

2). NASDEM .

-Ketua Ali Mundir .

-Sekretaris Didin Hasanudin.

3).PKB .

– Ketua Ir Bambang Susilo.

– Sekretaris Husen.

Partai Pendukung Yang Belum Belum Masuk Aplikasi Silon ,

1). PSI .

-Ketua Hadi.

2). GELORA .

– Ketua Ahmad Lutfi Nur.

3). GOLKAR .

-Sekretaris Kamari.

4). PPP .

-Ketua KH Ubadillah

Wahab.

5).PKN .

-Ketua Hadi Sujoto.

Ketua Tim Pasangan Calon Purn Polri Brigadir Jenderal Polisi Drs. Bambang Ghiri.SE.MBA.

Verifikasi data bakal calon bupati dan wakil Bupati kabupaten Pati selesai pukul 12.07. Selanjutnya acara di lanjutkan dengan penandatanganan dan pembacaan berita acara KPUD kabupaten Pati , secara resmi Bacalon bupati dan wakil bupati resmi pendaftarannya di terima KPUD kabupaten Pati setelah penelitian berkas di nyatakan Lengkap.

Selanjutnya bakal calon bupati dan wakil Bupati menyampaikan,bahwa kami mengucapkan terimakasih berkas kami telah lengkap Dan Kami Resmi Di terima dan ucapan terimakasih di sampaikan bakal calon Sudewo kepada KPUD dan Bawaslu Serta pihak Terkait.

Sudewo dan Candra bahwa Mengatakan mari kita dukung sama sama proses pilkada kabupaten Pati tanggal 27 November 2024 Agar Berjalan dengan aman , sukses Dan Sesuai Dengan Peraturan . pungkasnya.(jateng7.com./sbr KPUD kabupaten Pati).

Comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *